• Pasang Iklan
  • Redaksi
  • Contact
Selasa, 20 Januari 2026
No Result
View All Result
e-paper
Radar Jatim
  • Home
  • Bisnis
  • Hukum dan Kriminal
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Lifestyle
  • Contact
  • Home
  • Bisnis
  • Hukum dan Kriminal
  • Peristiwa
  • Pendidikan
  • Lifestyle
  • Contact
No Result
View All Result
Radar Jatim
No Result
View All Result
Home Pendidikan

Purnawiyata ke XL SMP Negeri 4 Sidoarjo Bertabur Penghargaan

by Radar Jatim
12 Juni 2024
in Pendidikan
0
Purnawiyata ke XL SMP Negeri 4 Sidoarjo Bertabur Penghargaan
2.1k
VIEWS

SIDOARJO (RadarJatim.id) — Sebagai bentuk perhatian dan apresiasi sekolah kepada para siswanya yang berprestasi, khususnya siswa kelas IX. SMP Negeri 4 Sidoarjo banyak memberikan penghargaan. Baik prestasi akademik maupun non akademik.

Prosesi penyerahan penghargaan diberikan pada acara Purnawiyata Angkatan XL SMP Negeri 4 Sidoarjo tahun ajaran 2023/2024, pada Rabu (12/6/2024) pagi, di Aula SMP Negeri 4 Sidoarjo. Sehingga acaranya terlihat banyak bertabur penghargaan.

Kepala SMP Negeri 4 Sidoarjo Lilik Sulistyowati, S.Pd M.Pd menuturkan kalau Purnawiyata ini dilakukan bertujuan memberikan penghargaan, apresiasi kepada peserta didik yang telah menyelesaikan pendidikan dan kegiatan pembelajaran pada jenjang SMP.

Kepala SMP Negeri 4 Sidoarjo bersama siswanya yang meraih penghargaan

Juga sebagai momen penting untuk meningkatkan persaudaraan dan kebersamaan, serta dapat menjadi momen kenangan antar sesama peserta didik, sebelum melangkah ke jenjang pendidikan berikutnya.

“Bahkan juga sebagai media silaturrahmi antara peserta didik, guru,  orang tua dan stake holder yang dapat memberikan manfaat dalam menjalin kerja sama yang baik, demi meningkatkan mutu pendidikan,” tutur Bu Lilis_sapaan akrabnya.

Di hadapan 386 peserta Purnawiyata, Bu Lilis mengucapkan selamat, jaga diri baik-baik, selamat melanjutkan langkah untuk mencapai cita-cita. “Dan selalu ingat karakter adalah nomer satu. Siapapun kalian, jika tidak berkarakter yang baik maka akan tenggelam dan hancur,” pesannya.

Kepala SMP Negeri 4 Sidoarjo mengucapkan selamat kepada salah satu siswanya

Bu Lilis juga memberikan tips, ada tiga utama yang terkait dengan kesuksesan, pertama adalah pengetahuan, skill atau kemahiran dan yang ketiga adalah attitude. “Sikap dan perilaku yang baik menentukan seseorang sampai pada kesuksesan. Penting juga kejujuran serta evaluasi diri,” tips tips dari Bu Lilis.(mad)

Peserta Didik yang berprestasi dengan Nilai Tertinggi (Prestasi akademik)
1. Kharisy Elang Dewanata – 9A (96,48)
2. Fahrezya Aulia Al-Fath – 9A (96,19)
3. Andhi Aisyah Arridh – 9D (96,09)
4. Calista Prima Azzahra – 9G (96,07)
5. Megumi Megamiasi – 9K (95,95)

Peserta didik prestasi Non Akademik

1. SABRINA AULIA WARDAH
Cabor KARATE Tingkat Provinsi dan Nasional (35 Kejuaraan)

2. FITRIA WULANDARI Cabor TAEKWONDO Tingkat Provinsi (7 Kejuaraan)

3. FAHREZYA AULIA AL-FATH
Cabor KARATE Tingkat Provinsi (6 Kejuaraan)

4. ACHMAD FEBRIAN DWI WIBOWO
Cabor ATLETIK Tingkat Provinsi (5 Kejuaraan)

5. AWAMESHIA ZARIN SUHERMAN
Cabor TAEKWONDO Tingkat Provinsi (4 Kejuaraan)

Tags: PenghargaanPrestasiPurnawiyataradarjatim.idSMPN 4Wisuda

Related Posts

Najwa Siswi KKSB SMP PGRI 1 Buduran Jadi Duta Tari ke Malaysia

Najwa Siswi KKSB SMP PGRI 1 Buduran Jadi Duta Tari ke Malaysia

by Radar Jatim
20 Januari 2026
0

SIDOARJO (RadarJatim.id) -- Berkat berbagai...

Siswa SMP Negeri 2 Jabon Antusias Ikuti ‘Spenduja Education Expo 2026’

Siswa SMP Negeri 2 Jabon Antusias Ikuti ‘Spenduja Education Expo 2026’

by Radar Jatim
20 Januari 2026
0

SIDOARJO (RadarJatim.id) -- Upaya memfasilitasi...

Jadi Aset Pemkab, Integrasi Jalan Mutiara City-Mutiara Regency Tetap Dibuka Secepatnya

Jadi Aset Pemkab, Integrasi Jalan Mutiara City-Mutiara Regency Tetap Dibuka Secepatnya

by Radar Jatim
20 Januari 2026
0

SIDOARJO (RadarJatim.id) -- Integrasi akses...

Load More
Next Post
Soal PPDB, Wakil Ketua DPRD Banyuwangi Ingatkan Jangan Ada Anak Banyuwangi Putus Sekolah

Soal PPDB, Wakil Ketua DPRD Banyuwangi Ingatkan Jangan Ada Anak Banyuwangi Putus Sekolah

Radar Jatim Video Update

Berita Populer

  • Tangis Haru Mewarnai Suasana Penjemputan Siswa SMA Negeri 1 Wonoayu

    Tangis Haru Mewarnai Suasana Penjemputan Siswa SMA Negeri 1 Wonoayu

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Soft Launching KM Dharma Kencana V, Fasilitas Mewah Berkapasitas 1.400 Penumpang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ribuan Warga Doakan Keluarga Besar SMK Antartika 2 Sidoarjo

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Analisis Semantik Puisi ‘Aku Ingin’ Karya Sapardi Djoko Damono

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kampus yang Tak Lagi Dihuni Intelek: Mengapa Dosen Mencari Eksistensi Diri di Luar Kampus?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Radar Jatim adalah media online Jatim yang memberikan informasi peristiwa dan berita Jawa Timur dan Surabaya terkini dan terbaru.

Kategori

  • Artikel dan Opini
  • Ekonomi Bisnis
  • Ekosistem Lingkungan
  • Esai/Kolom
  • Feature
  • Finance
  • HAM
  • Hukum dan Kriminal
  • Infrastruktur
  • Kamtibmas
  • Kemenkumham
  • Kesehatan
  • Komunitas
  • Kuliner
  • Lain-lain
  • Layanan Publik
  • Lifestyle
  • Literasi
  • Nasional
  • Olah Raga
  • Ormas
  • Otomotif
  • Pariwisata
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Pertanian
  • pinggiran
  • Politik
  • Religi
  • Sastra/Budaya
  • Sosial
  • Tekno
  • TNI
  • TNI-Polri
  • video
  • Wisata

Kami Juga Hadir Disini

© 2020 radarjatim.id
Susunan Redaksi ∣ Pedoman Media Siber ∣ Karir

No Result
View All Result
  • Home
  • Politik
  • Hukum dan Kriminal
  • Nasional
  • Lifestyle
  • Tekno
  • Ekonomi Bisnis
  • Artikel dan Opini

© 2020radarjatim.id

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In