Driver Taksi Online Meninggal Saat Hendak Antar Jamaah Umrah di Perum Citra Garden Sidokepung Buduran Sidoarjo, Ini Kronologinya
SAKIT: Driver taksi online meninggal dunia saat hendak mengantar penumpangnya di Desa Sidokepung, Kecamatan Buduran, Sidoarjo, Senin (20/1).





